Ringkasan Khotbah ~ Mengucap Syukur
Pengkhotbah: Pdm. Frenny Sondakh-Nayoan STh.
Minggu, 15 September 2019
Mazmur 100:1-5
Minggu, 15 September 2019
Mazmur 100:1-5
Mengucap syukur itu bukan hanya perlu tapi harus kita lakukan didalam kehidupan kita. Mengucap syukur dalam keadaan yang baik itu pasti sangatlah muda. Tapi ketika kita mengalami kegagalan, kekecewaan sangat sulit sekalih untuk mengucap syukur. Tapi seharusnya tidak ada alasan sehingga kita tidak mengucap syukur. Mengucap syukurlah dalam segala hal, karena itulah kehendak Tuhan (1 Tes. 5:18), itulah yang Tuhan mau, karena Allah turut bekerja dalam segala sesatu, untuk mendatangkan kebaikan (Roma 8:28). Jadi apapun yang terjadi dalam kehidupan kita, disitu Tuhan turut bekerja untuk mendatangkan kebaikan.
Ayat Berkat ~ Habakuk 3:17-19
Sekalipun pohon ara tidak berbunga,
Pohon anggur tidak berbuah,
hasil pohon zaitun mengecewakan,
sekalipun ladang-ladang tidak menghasilkan bahan makanan,
kambing domba terhalau dari kurungan,
dan tidak ada lembu sapi dalam kandang,
namun aku akan bersorak-sorak
didalam Tuhan, beria-ria di dalam Allah
yang menyelamatkan aku
Allah Tuhanku itu kekuatanku:
Ia membuat kakiku seperti kaki rusa,
Ia membiarkan aku berjejak dibukit-bukitku.
~ Habakuk 3:17-19
Pohon anggur tidak berbuah,
hasil pohon zaitun mengecewakan,
sekalipun ladang-ladang tidak menghasilkan bahan makanan,
kambing domba terhalau dari kurungan,
dan tidak ada lembu sapi dalam kandang,
namun aku akan bersorak-sorak
didalam Tuhan, beria-ria di dalam Allah
yang menyelamatkan aku
Allah Tuhanku itu kekuatanku:
Ia membuat kakiku seperti kaki rusa,
Ia membiarkan aku berjejak dibukit-bukitku.
~ Habakuk 3:17-19
Kekasih Tuhan
Lihatlah sekelilingmu,
itu Karunia Tuhan . . .
Lihatlah ke meja makanmu,
itu Berkat Tuhan . . .
Sekarang lihatlah kecermin,
itulah Kekasih Tuhan . . .
~ Warta Jemaat GPdI Rerer Ed. 9 Okt. 2005
Quotes Edisi 237
Orang benar hidup oleh percaya.
~ Pdm. Frenny Sondakh-Nayoan STh. ~
(Ibadah Raya, 15 Sept. 2019)
Hut Sepekan Edisi 237
Selasa, 24 September 2019
> Bpk. Denny Senduk (64 thn)
Mazmur 100:5
> Bpk. Denny Senduk (64 thn)
Hadiah Ulang Tahun
Sebab Tuhan itu baik, kasih setia-Nya untuk selama-lamanya dan kesetiaan-Nya tetap turun-temurun.Mazmur 100:5
Jadwal Kegiatan Edisi 237
Senin, 23 September 2019
19.00 ~ Doa Bidston di Gereja
Selasa, 24 September 2019
15.00 ~ Ibadah Pelwap
- di Ibu Ani Loing Ndariasih
Rabu, 25 September 2019
19.00 ~ Ibadah Pelprip
- di Bpk. Robby Mangi
Kamis, 26 September 2019
15.00 ~ Ibadah Pelnap
- di Adik Kenzo Loing
19.00 ~ Ibadah Kamis Malam
- di Gereja
Jumat, 27 September 2019
14.00 ~ Doa & Puasa Umum di Gereja
19.00 ~ Ibadah Pelprap & Kel. Muda
- di Sdri. Kezia Loing
Sabtu, 28 September 2019
19.00 ~ Doa & Latihan Pelayan Altar
untuk Ibadah Raya
- di Gereja
Minggu, 29 September 2019
08.00 ~ Ibadah Raya (Batik's Day) - di Gereja
08.00 ~ Sekolah Minggu - di Gereja
19.00 ~ Doa Bidston di Gereja
Selasa, 24 September 2019
15.00 ~ Ibadah Pelwap
- di Ibu Ani Loing Ndariasih
Rabu, 25 September 2019
19.00 ~ Ibadah Pelprip
- di Bpk. Robby Mangi
Kamis, 26 September 2019
15.00 ~ Ibadah Pelnap
- di Adik Kenzo Loing
19.00 ~ Ibadah Kamis Malam
- di Gereja
Jumat, 27 September 2019
14.00 ~ Doa & Puasa Umum di Gereja
19.00 ~ Ibadah Pelprap & Kel. Muda
- di Sdri. Kezia Loing
Sabtu, 28 September 2019
19.00 ~ Doa & Latihan Pelayan Altar
untuk Ibadah Raya
- di Gereja
Minggu, 29 September 2019
08.00 ~ Ibadah Raya (Batik's Day) - di Gereja
08.00 ~ Sekolah Minggu - di Gereja
Ringkasan Khotbah: Kerja... Kerja... Kerja...
Pengkhotbah: Pdt. Vecky Mamentu STh.
Minggu, 08 September 2019
Yohanes 9:4
Tuhan merindukan untuk melibatkan semua orang ikut sama-sama dalam proyek Allah yang besar. Yesus mengajak kita untuk bekerja selagi siang(Yoh. 5:17). Dalam konteks ini ketika penyembuhan itu terjadi pada hari sabat, orang-orang mengkritik-Nya seolah-olah Dia tidak menghormati hari Sabat. Sabat itu adalah perhentian, bukan masalah hari, tapi bagaimana kita menghormati Tuhan dan membangun hubungan dengan Tuhan.
Minggu, 08 September 2019
Yohanes 9:4
Tuhan merindukan untuk melibatkan semua orang ikut sama-sama dalam proyek Allah yang besar. Yesus mengajak kita untuk bekerja selagi siang(Yoh. 5:17). Dalam konteks ini ketika penyembuhan itu terjadi pada hari sabat, orang-orang mengkritik-Nya seolah-olah Dia tidak menghormati hari Sabat. Sabat itu adalah perhentian, bukan masalah hari, tapi bagaimana kita menghormati Tuhan dan membangun hubungan dengan Tuhan.
[Event] Pelantikan Pelengkapan Pengurus
Minggu, 08 September 2019 ~ di Gereja
Oleh kemurahan Tuhan, pelantikan pengurus Wadah dalam melengkapi kekosongan dalam kepengurusan wadah-wadah telah terlaksana dengan baik, beriut nama-nama pengurs yang baru:
Wadah Pelprip
Ketua: Bpk. Jantje Rarumangkay
Sekretaris: Bpk. Arnold Rumawouw
Wadah Pelwap
Wakil ketua: Ibu Heisye Sumampouw
Wadah Penap
Bendahara: Ibu Ani Loing-Ndariasih
Wadah Keluarga Muda
Ketua: Bpk. Feiberth Lowing
Wakil Ketua: Bpk. Alphen Mamentu
Sekretaris: Ibu Felcia Nayoan-Lumentut
Wakil Sekretaris: Bpk. Novri Gerungan
Bendahara: Bpk. Jecky Sumampouw
Wakil Bendahara: Ibu Adelaida Senduk-Kamu
Ayat Berkat: Efesus 3:20
Bagi Dialah, yang dapat melakukan jauh lebih banyak dari pada yang kita doakan atau pikirkan, seperti yang ternyata dari kuasa yang bekerja didalam kita
~ Efesus 3:20
~ Efesus 3:20
Quotes Edisi 236 pert 2/2
Kita harus bekerja mengerjakan pekerjaan Dia yang mengutus Aku
~ Yesus Kristus (Yoh. 9:4)
Hut Sepekan Edisi 236
Senin, 16 September 2019
> Ibu Stella Maengkom-Gerungan (44 thn)
> Adik Putri Maria Dewi Laki
Selasa, 17 September 2019
> Ibu Hetty Sumampouw-Tumbel (39 thn)
Jum'at, 20 September 2019
> Bpk. Samuel Gerungan (80 thn)
~ Amsal 8:17
> Ibu Stella Maengkom-Gerungan (44 thn)
> Adik Putri Maria Dewi Laki
Selasa, 17 September 2019
> Ibu Hetty Sumampouw-Tumbel (39 thn)
Jum'at, 20 September 2019
> Bpk. Samuel Gerungan (80 thn)
Hadiah Ulang Tahun:
Aku mengasihi orang yang mengasihi aku, dan orang yang tekun mencari aku akan mendapatkan daku.~ Amsal 8:17
Jadwal Sepekan Edisi 356
Minggu, 15 September 2019
15.00 ~ KKR Anak Wilayah L Kombi
- di GPdI Rerer
Senin, 16 September 2019
19.00 ~ Doa Bidston di Gereja
Selasa, 17 September 2019
15.00 ~ Ibadah Pelwap
- di Ibu Lis Ratar-Nayoan
Rabu, 18 September 2019
19.00 ~ Ibadah Pelprip
- di Bpk. Jantje B. Rarumangkay
Kamis, 19 September 2019
19.00 ~ Ibadah Kamis Malam
- di Gereja
Jumat, 20 September 2019
14.00 ~ Doa & Puasa Umum di Gereja
19.00 ~ Ibadah Pelprap & Kel. Muda
- di Sdr. Bill Ratar
Sabtu, 21 September 2019
19.00 ~ Doa & Latihan Pelayan Altar
untuk Ibadah Raya
- di Gereja
Minggu, 22 September 2019
08.00 ~ Ibadah Raya - di Gereja
08.00 ~ Sekolah Minggu - di Gereja
Ringkasan Khotbah: Mentaati Firman
Pengkhotbah: Pdm. Freny Sondakh-Nayoan STh.
Minggu, 01 September 2019 (part 1)
Minggu, 01 September 2019 (part 1)
Yohanes 12:50
Untuk masuk Surga, kita harus taat perintah Tuhan. Melanggar perintah Tuhan akan membuat kita mendapatkan hukuman. Lakukan Firman Tuhan karena itu yang membuat kita mendapatkan hidup yang kekal. Firman Tuhan itu mengajar kita dan membawa kita kedalam jalan kebenaran. Bersyukur kalau kita tersinggung ketika ditegur oleh firman, karena itulah yang membawa kita pada kehidupan yang kekal.
Untuk masuk Surga, kita harus taat perintah Tuhan. Melanggar perintah Tuhan akan membuat kita mendapatkan hukuman. Lakukan Firman Tuhan karena itu yang membuat kita mendapatkan hidup yang kekal. Firman Tuhan itu mengajar kita dan membawa kita kedalam jalan kebenaran. Bersyukur kalau kita tersinggung ketika ditegur oleh firman, karena itulah yang membawa kita pada kehidupan yang kekal.
Ringkasan Khotbah: Dengar dan Lakukan
Pengkhotbah: Pdt. Levi Gerungan STh.
Minggu, 01 September 2019 (Part 2)
Minggu, 01 September 2019 (Part 2)
Amsal 13:13
Dalam Matius 6, ada dua jalan, yang sempit dan yang lebar. Jalan yang lebar membawa kita pada penghukuman yang kekal, yang sempit membawa kita pada hidup yang kekal. Kemampuan kita sangat terbatas. Tapi Tuhan sanggup menolong kita dalam mentaati Firman Tuhan.
Dalam Matius 6, ada dua jalan, yang sempit dan yang lebar. Jalan yang lebar membawa kita pada penghukuman yang kekal, yang sempit membawa kita pada hidup yang kekal. Kemampuan kita sangat terbatas. Tapi Tuhan sanggup menolong kita dalam mentaati Firman Tuhan.
Jadwal Sepekan Edisi 235
Senin, 09 September 2019
19.00 ~ Doa Bidston di Gereja
Selasa, 10 September 2019
15.00 ~ Ibadah Pelwap
- di Ibu Deisye Mangi-Senduk
Rabu, 11 September 2019
09.30 ~ Doa Puasa Wilayah
di GPdI Ranowangko II
Kamis, 12 September 2019
19.00 ~ Ibadah Umum Kamis Malam
- di Gereja
Jumat, 13 September 2019
19.00 ~ Ibadah Pelprap & Kel. Muda
- di Sdri. Janice Nayoan
Sabtu, 14 September 2019
19.00 ~ Doa & Latihan Pelayan Altar
untuk Ibadah Raya
- di Gereja
Minggu, 15 September 2019
15.00 ~ KKR Anak Wilayah
- di GPdI Rerer
08.00 ~ Ibadah Raya - di Gereja
08.00 ~ Sekolah Minggu - di Gereja
Quotes Edisi 235 part 2/2
Keteguhan kita dalam Tuhan menggambarkan kemerdekaan Kristus sudah ada dalam kehidupan kita.
~ Pdt. Vecky Mamentu STh. (di Ibadah Oikumene, 01 Sept. 2019)
Quotes Edisi 235 part 1/2
Ketaatan itu berarti, melakukan perintah Tuhan karena kita mengasihi Tuhan.
~ Pdm. Freny Sondakh-Nayoan STh. (di Ibadah Raya, 01 Sept. 2019)
[Event] Ibadah Oikumene desa Rerer Raya
Minggu, 01 September 2019 ~ di Gereja
Semua karena anugerah Tuhan Ibadah ini telah terlaksana dengan baik. Khotbah yang Pdt. Vecky Mamentu di Ibadah Oikumene BKSAUA Desa Rerer Raya diambil dari Yesaya 61:1, yang berbicara tentang kemerdekaan. Kemerdekaan bukan hanya karena penjajahan dari suatu negara/manusia, melainkan kemerdekaan atas penjajahan dosa. Alkitab merekomen-dasikan kemerdekaan dari kejadian sampai wahyu. Baik itu kemerdekaan dari penjajahan suatu negara/kerajaan seperti halnya Israel dan kemerdekaan dari dosa ketika manusia pertama Adam jatuh kedalam dosa.
Hal tersebut dikarenakan ketika dosa ada dalam diri manusia, maka terjadilah pertentangan-pertentangan baik antar manusia, maupun manusia dengan Penciptanya. Sehingga Tuhan memperjuangkan kemerdekaan manusia dari dosa lewat Yesus Kristus. Kristus yang berarti "Yang Diurapi" merupakan penggenapan dari semua ini. Yesus muncul ketika dunia sedang dalam kondisi kerohanian yang sangat buruk, miskin rohani dan jauh dari nilai-nilai sorga.
Banyak manusia yang tertawan dalam ikatan dosa. Tapi lewat pengorbanan Yesus kita sudah dimerdekakan (Gal. 5:1), Oleh karena itu berdirilah teguh. Jangan mau lagi dikenakan kuk perhambaan. Peganglah kebenaran. Tidak ada satu orang pun yang mampu melepaskan kita dari penjajahan dosa, hanya Yesus yang sanggup.
Kemerdekaan ini membuat kita menjadi orang-orang yang teguh. Karena diluar Tuhan kita tidak bisa berbuat apa-apa, apapun kelebihan kita, tidak berarti tanpa Tuhan. Keteguhan kita dalam Tuhan menggambarkan bahwa kemerdekaan Kristus sudah ada dalam kehidupan kita. (dr)
Ayat Berkat: Amsal 13:13
Siapa meremehkan firman, ia akan menanggung akibatnya, tetapi siapa taat kepada perintah, akan menerima balasan.
~ Amsal 13:13
Hut Sepekan Edisi 235
Senin, 09 September 2019
> Adik Jhonas Weysen Li (5 thn)
Selasa, 10 September 2019
> Adik Gloria Sania Immanuella Mangi (7 thn)
Kamis, 12 September 2019
> Sdri. Stella Tandayu (36 thn)
> Ibu Susy Lady Mangi (32 thn)
> Adik Brandon Manueke (6 thn)
Sabtu, 14 September 2019
> Adik Ashlee Fumiko N. E. Najoan (11 thn)
Minggu, 15 September 2019
> Sdr. Stefaldo Semuel Rildansi Rorong (22 thn)
2 Timotius 2:1
> Adik Jhonas Weysen Li (5 thn)
Selasa, 10 September 2019
> Adik Gloria Sania Immanuella Mangi (7 thn)
Kamis, 12 September 2019
> Sdri. Stella Tandayu (36 thn)
> Ibu Susy Lady Mangi (32 thn)
> Adik Brandon Manueke (6 thn)
Sabtu, 14 September 2019
> Adik Ashlee Fumiko N. E. Najoan (11 thn)
Minggu, 15 September 2019
> Sdr. Stefaldo Semuel Rildansi Rorong (22 thn)
Hadiah Ulang Tahun
Sebab itu, hai anakku, jadilah kuat oleh kasih karunia dalam Kristus Yesus.2 Timotius 2:1
Ringkasan Khotbah: Berharap pada anugerah Tuhan.
Pengkhotbah: Pdt. Vecky Mamentu STh.
Minggu, 25 Agustus 2019
Mazmur 123:1-4
Minggu, 25 Agustus 2019
Mazmur 123:1-4
Berziarah bukan hanya berhubungan dengan makam, tapi ziarah juga berhubungan dengan bagaimana kita merenungkan kehidupan kita. Tidak ada satupun mata didunia ini yang mampu melihat Sorga, tapi ini berbicara tentang kehidupan rohani kita, hanya dengan iman kita mampu melihat sorga, dengan mata rohani kita kita mampu melihat sorga (ay. 1).
Ayat Berkat: Mazmur 123:2
Lihat, seperti mata para hamba laki-laki memandang kepada tangan tuannya, seperti mata hamba perempuan memandang kepada tangan nyonyanya, demikianlah mata kita memandang kepada Tuhan, Allah kita, sampai ia mengasihani kita.
~ Mazmur 123:2
Jadwal Sepekan: Edisi 234
Minggu, 01 September 2019
15.00 ~ Komisariat Pelprip Minahasa 1
- di GPdI Elim Rinegetan Tondano Barat.
19.00 ~ Ibadah persatuaan BKSAUA Rerer Raya
- di Gereja
Senin, 02 September 2019
19.00 ~ Doa Bidston di Gereja
Senin - Minggu 2 - 8 September 2019
18.30 ~ KKR & KKI Pelprap GPdI Imanuel Ranomerut
- di Bangsal kel. Tampi-Rorimpulus
Jaga 5 Ranomerut
Selasa, 03 September 2019
15.00 ~ Ibadah Pelwap - di Ibu Elsye Manueke-Pesik
Sabtu, 07 September 2019
19.00 ~ Doa & Latihan Pelayan Altar
untuk Ibadah Raya - di Gereja
Minggu, 08 September 2019
08.00 ~ Ibadah Raya - di Gereja
08.00 ~ Sekolah Minggu - di Gereja
15.00 ~ Komisariat Pelprip Minahasa 1
- di GPdI Elim Rinegetan Tondano Barat.
19.00 ~ Ibadah persatuaan BKSAUA Rerer Raya
- di Gereja
Senin, 02 September 2019
19.00 ~ Doa Bidston di Gereja
Senin - Minggu 2 - 8 September 2019
18.30 ~ KKR & KKI Pelprap GPdI Imanuel Ranomerut
- di Bangsal kel. Tampi-Rorimpulus
Jaga 5 Ranomerut
Selasa, 03 September 2019
15.00 ~ Ibadah Pelwap - di Ibu Elsye Manueke-Pesik
Sabtu, 07 September 2019
19.00 ~ Doa & Latihan Pelayan Altar
untuk Ibadah Raya - di Gereja
Minggu, 08 September 2019
08.00 ~ Ibadah Raya - di Gereja
08.00 ~ Sekolah Minggu - di Gereja
Quotes: Edisi 234 part2/2
Kita perlu mengikuti perkembangan, tapi jangan sampai perkembangan jaman merusak kehidupan kita.
~ Pdt. Vecky Mamentu STh. (Ibadah Raya, 25 Agust. 2019)
Quotes: Edisi 234 part 1/2
Bersyukurlah kepada Tuhan tidak hanya untuk ribuan perkara besar yang sudah dilakukan-Nya untukmu, tetapi juga untuk jutaan perkara kecil yang kadang terlupakan oleh kita.
~ Warta Jemaat GPdI Rerer Ed. 27 Nov. 2005
Hut Sepekan: Edisi 234
Hut Sepekan
Rabu, 04 September 2019> Sdr. Given Ray Timothy Yahya (17 thn)
Sabtu, 07 September 2019
> Adik Karenina Miracle Shine Senduk (1 thn)
Minggu, 08 September 2019
> Ibu Sovi Kasingku-Tumelap (63 thn)
Hadiah Ulang Tahun
TUHAN Allahmu ada di antaramu sebagai pahlawan yang memberi kemenangan. Ia bergirang karena engkau dengan sukacita, Ia membaharui engkau dalam kasih-Nya, Ia bersorak-sorak karena engkau dengan sorak-sorai,Zefanya 3:17
Ringkasan Khotbah: Merdeka!!
Pengkhotbah: Pdt. Vecky Mamentu STh.
Minggu, 18 Agustus 2019
Minggu, 18 Agustus 2019
Kamu telah dimerdekakan dari dosa dan menjadi hamba kebenaran.
Roma 6:18
Roma 6:18
Dalam ayat ini ada dua kata yang berbeda dan saling bertolak belakang yaitu, merdeka dan hamba. Merdeka adalah bebas dari perhambaan, merupakan orang yang mampu berdiri sendiri, orang merdeka lepas dari tuntutan. Sedangkan hamba adalah abdi atau budak belian, selain itu hamba merujuk pada sikap untuk merendahkan diri. Paulus mempunyai pandangan dan pendapat tentang perkembangan jemaat yang ada di Roma, dimana orang-orang itu masih diperhamba yaitu diperhamba oleh dosa, bukan orang merdeka. Sehingga Paulus menegaskan bahwa kamu telah dimerdekakan dari dosa dan menjadi hamba kebenaran.
[Event] Ibadah Padang Pelprap Wil. 50 Kombi
Sabtu, 24 Agustus 2019 ~ di Pantai Tuloun
Oleh kemurahan Tuhan, Ibadah Padang PELPRAP Wilayah 50 Kombi telah terselenggara dengan baik. Adapun pengkhotbah pada kegiatan tersebut adalah Pdt. Vecky Mamentu STh. dan ayat Firman Tuhan diambil dari Pengkhotbah 10:10.
Besi berguna untuk banyak hal. Besi dalam hal ini digambarkan seperti anak mudah yang mempunyai potensi yang sangat besar. Oleh karena itu mari asah kehidupan kita, kemampuan kita dan kerohanian kita. Raja Salomo yang masih sangat mudah dan belum berpengalaman, tapi Tuhan memilih dia sebagai raja, karena dia memiliki hubungan yang dekat dengan Tuhan, Tuhan memberikan apa yang dia minta yaitu hati yang penuh hikmat. Salomo meminta hal yang lebih mahal dari permata yaitu hikmat. Hikmat itu sangat penting dalam kehidupan kita, mintalah hikmat pada Tuhan (Yak. 1:5).
Hikmat ada 2 jenis, ada hikmat dari dunia ada juga hikmat dari Tuhan, hikmat dunia hanya berupa iri hati dan mementingkan diri sendiri. Tetapi hikmat dari Tuhan itu adalah murni, pendamai, peramah, penurut, penuh belas kasihan dan buah-buah baik, tidak memihak dan tidak munafik (Yak. 3:13-17). Mintalah hikmat pada Tuhan, karena dari Dialah segala harta hikmat dan pengetahuan.
Ayat Berkat: Yakobus 1:5
Tetapi apabila di antara kamu ada yang kekurangan hikmat, hendaklah ia memintakannya kepada Allah, - yang memberikan kepada semua orang dengan murah hati dan dengan tidak membangkit-bangkit -, maka hal itu akan diberikan kepadanya.
~ Yakobus 1:5
Ringkasan Khotbah: Pemulihan
Pengkhotbah: Pdt. Levi Gerungan STh.
Minggu, 04 Agustus 2019
Mazmur 126:4
Tuhan merindukan pemulihan dalam kehidupan kita. Gereja membutuhkan pemulihan dari Tuhan. Tanda-tanda kedatangan Tuhan sudah semakin nyata, banyak orang tidak peduli lagi dengan hal-hal rohani. Namun biarlah kita tetap menanti-nantikan Tuhan. Biarlah kita menangkap keinginan Tuhan dalam kehidupan kita. Jika kita berhasil mengerti kehendak Tuhan, kita tidak akan menyesal dalam kehidupan ini.
Minggu, 04 Agustus 2019
Mazmur 126:4
Tuhan merindukan pemulihan dalam kehidupan kita. Gereja membutuhkan pemulihan dari Tuhan. Tanda-tanda kedatangan Tuhan sudah semakin nyata, banyak orang tidak peduli lagi dengan hal-hal rohani. Namun biarlah kita tetap menanti-nantikan Tuhan. Biarlah kita menangkap keinginan Tuhan dalam kehidupan kita. Jika kita berhasil mengerti kehendak Tuhan, kita tidak akan menyesal dalam kehidupan ini.
Quotes: Edisi 232
Roh Tuhan membangkitkan semangat untuk maju, sekalipun ada masalah, pergumulan kita tetap maju.
~ Pdt. Levi Gerungan STh.
[Event] Reuni Hamba-Hamba Tuhan Rerer
Oleh Kemurahan Tuhan, Kegiatan KKR dan Seminar dalam rangka Reuni Hamba-Hamba Tuhan asal Rerer selama 3 hari, tanggal 6 s/d. 8 Agustus 2019 telah berlangsung dengan penuh penyertaan Tuhan. Dukung trus mereka dalam doa, agar dalam pelayanan ditempat mereka masing-masing, nama Tuhan semakin di puji dan dipermuliakan.
Ringkasan Khotbah: Hidup untuk Tuhan
Pengkhotbah: Pdt. Alce Pangalil-Tendean
Minggu, 14 Juli 2019
Mikha 6:8
Minggu, 14 Juli 2019
Mikha 6:8
Kita ada karena Tuhan mengasihi kita, karena pengorbanan Yesus di kayu salib kita dapat menerima hidup yang kekal, oleh kasih karunia Tuhan kita menerima hidup yang kekal. Dan keselamatan diberikan untuk kita kerjakan. Tuhan menciptakan manusia untuk menyembah Tuhan. Dalam ayat ini dikatakan telah diberitahukan apa yang baik. Hidup kita cuma sebentar, satu kali kelak kita akan dipanggil oleh pencipta kita, tapi selama kita hidup muliakan Tuhan.
Ayat Berkat: Mikha 6:8
Hai manusia, telah diberitahukan kepadamu apa yang baik. Dan apakah yang dituntut TUHAN dari padamu: selain berlaku adil, mencintai kesetiaan, dan hidup dengan rendah hati di hadapan Allahmu?
~ Mikha 6:8
Quotes: Edisi 231 part 3/3
Jangan izinkan seseorang mempersempit dan menjatuhkan jiwa saya dengan membuat saya membencinya.
~ Warta Jemaat GPdI Rerer Ed. 30 Okt. 2005
Quotes: Edisi 231 part 2/3
Ketika anda mulai khawatir, pikirkan bagaimana menjadi berkat bagi orang lain dan melakukan sesuatu yang bermanfaat.
~ Joyce Mayer (Spirit Handbook Ed. Agst. 2015)
Quotes: Edisi 231 part 1/3
Jika manusia saja bisa memberikan yang baik, Tuhan pasti memberikan yang terbaik!
~ RH. Spirit Ed Februari 2019
Quotes: Edisi 230
Jangan ijinkan hal-hal yang merusak iman, untuk masuk dalam kehidupan kita, karena itu bertekunlah dalam pengajaran
~ Pdt. Vecky Mamentu STh.
Lirik: Tuhan Bekerja
Cipt.: Karmel Ministry
Sekalipun dalam lembah kekelaman
Kupercaya, kuyakini
Engkau Tuhan penolongku
Sekalipun tiada dasar tuk berharap
Ku imani dan aminkan
Engkau Tuhanku yang sanggup
Reff:
Tuhan bekerja... Tuhan bekerja...
Tuhan bekerja...
Mendatangkan kebaikan
Tuhan bekerja... Tuhan bekerja...
Allah turut bekerja
Mengerjakan hal yang besar
Bridge:
Saat ku angkat tangan
dan Tuhan turun tangan
membela dan menolongku
Saat ku berserah penuh
Tangan-Nya berkuasa menopangku
Sekalipun dalam lembah kekelaman
Kupercaya, kuyakini
Engkau Tuhan penolongku
Sekalipun tiada dasar tuk berharap
Ku imani dan aminkan
Engkau Tuhanku yang sanggup
Reff:
Tuhan bekerja... Tuhan bekerja...
Tuhan bekerja...
Mendatangkan kebaikan
Tuhan bekerja... Tuhan bekerja...
Allah turut bekerja
Mengerjakan hal yang besar
Bridge:
Saat ku angkat tangan
dan Tuhan turun tangan
membela dan menolongku
Saat ku berserah penuh
Tangan-Nya berkuasa menopangku
Ringkasan Khotbah: Hidup ini adalah kesempatan
Pengkhotbah: Pdt. Yarnes Tamera STh.
Minggu, 23 Juni 2019
Lalu Ia memandang mereka dan berkata: "Pergilah, perlihatkanlah dirimu kepada imam-imam." Dan sementara mereka di tengah jalan mereka menjadi tahir.
Minggu, 23 Juni 2019
Lalu Ia memandang mereka dan berkata: "Pergilah, perlihatkanlah dirimu kepada imam-imam." Dan sementara mereka di tengah jalan mereka menjadi tahir.
Lukas 17:14
Ayat Berkat: Roma 8:28
Kita tahu sekarang, bahwa Allah turut bekerja dalam segala sesuatu untuk mendatangkan kebaikan bagi mereka yang mengasihi Dia, yaitu bagi mereka yang terpanggil sesuai dengan rencana Allah.~ Roma 8:28
[Event] Perkemahan Pemuda & Remaja
Senin - Jumat, 17 Juni - 21 Juni 2019
di Pantecostal Center Buha
Oleh Kemurahan Tuhan, PELPRAP GPdI Immanuel Rerer 1 dapat kembali mengikuti Perkemahan Excelent Tahun 2019. Pertolongan Tuhan begitu nyata menyertai Pelprap Immanuel saat mengikuti kegiatan ini, dan semuanya tidak lepas dari topangan doa dan dukungan seluruh jemaat Immanuel. Tetap doakan mereka biarlah mereka dapat menjadi pemuda-pemudi yang takut akan Tuhan. Menjadi pemuda-pemudi yang Excelent, baik dalam perkataan, pikiran dan tindakan. Tuhan Yesus Memberkati.
di Pantecostal Center Buha
Oleh Kemurahan Tuhan, PELPRAP GPdI Immanuel Rerer 1 dapat kembali mengikuti Perkemahan Excelent Tahun 2019. Pertolongan Tuhan begitu nyata menyertai Pelprap Immanuel saat mengikuti kegiatan ini, dan semuanya tidak lepas dari topangan doa dan dukungan seluruh jemaat Immanuel. Tetap doakan mereka biarlah mereka dapat menjadi pemuda-pemudi yang takut akan Tuhan. Menjadi pemuda-pemudi yang Excelent, baik dalam perkataan, pikiran dan tindakan. Tuhan Yesus Memberkati.
Ringkasan Khotbah: Pekerjaan Roh Kudus dalam Gereja
Pengkhotbah: Pdt. Vecky Mamentu STh.
Minggu, 30 Juni 2019
Minggu, 30 Juni 2019
Kisah Para Rasul 2:41-47
Dari gerakan ini terbentuklah gereja (Eklesia), yaitu orang-orang yang keluar dari kegelapan kepada terang Tuhan yang ajaib. Ketika kita keluar dari dosa datang pada terang Tuhan, itulah gereja. Terbentuknya gereja merupakan salah satu dari tujuan Roh Kudus dicurahkan di kamar loteng Yerusalem. Ada 3 pilar gereja yaitu diakonia yang berarti pelayanan, koinonia yang berarti persekutuan dan marturia yang berarti kesaksian.
Dari gerakan ini terbentuklah gereja (Eklesia), yaitu orang-orang yang keluar dari kegelapan kepada terang Tuhan yang ajaib. Ketika kita keluar dari dosa datang pada terang Tuhan, itulah gereja. Terbentuknya gereja merupakan salah satu dari tujuan Roh Kudus dicurahkan di kamar loteng Yerusalem. Ada 3 pilar gereja yaitu diakonia yang berarti pelayanan, koinonia yang berarti persekutuan dan marturia yang berarti kesaksian.
Jadwal Sepekan: Edisi 233
Senin, 26 Agustus 2019
19.00 ~ Doa Bidston di Gereja
Selasa, 27 Agustus 2019
15.00 ~ Ibadah Pelwap - di Ketty Sumampouw
Kamis, 29 Agustus 2019
19.00 ~ Ibadah Hut GPdI Kanaan yang ke-9
di GPdI Kanaan Pantai Bulo
Jumat, 30 Agustus 2019
14.00 ~ Doa & Puasa Umum - di Gereja
19.00 ~ Rapat Umum Jemaat - di Gereja
Sabtu, 31 Agustus 2019
19.00 ~ Doa & Latihan Pelayan Altar
untuk Ibadah Raya - di Gereja
Minggu, 01 September 2019
08.00 ~ Ibadah Raya & Perjamuan Kudus - di Gereja
08.00 ~ Sekolah Minggu - di Gereja
15.00 ~ Ibadah Raya Komisariat Pelprip Minahasa 1
di GPdI Elim Rinegetan Tondano Barat.
19.00 ~ Ibadah Persatuan BKSAUA Rerer Raya
di Gereja
Ayat Berkat: Roma 8:15
Sebab kamu tidak menerima roh perbudakan yang membuat kamu menjadi takut lagi, tetapi kamu telah menerima Roh yang menjadikan kamu anak Allah. Oleh Roh itu kita berseru: "ya Abba, ya Bapa!"
~ Roma 8:15
Ayat Berkat: Roma 8:15
Sebab kamu tidak menerima roh perbudakan yang membuat kamu menjadi takut lagi, tetapi kamu telah menerima Roh yang menjadikan kamu anak Allah. Oleh Roh itu kita berseru: "ya Abba, ya Bapa!"
~ Roma 8:15
Quotes: Edisi 228 part2
Jaga Roh Kudus dalam hati kita, jangan sampai mendukakan apalagi memberontak terhadap Roh Kudus
~ Pdt. Vecky Mamentu STh.
[Event] Doa Sepuluh Malam
Kamis - Sabtu, 30 Mei - 08 Juni 2019
di GPdI Immanuel Rerer 1
Oleh Kemurahan Tuhan, Doa Sepuluh Malam yang dilaksanakan di GPdI Immanuel Rerer 1 telah berlangsung dengan baik. Tuhan bekerja dengan luar biasa menjamah setiap jemaat. Adapun hal tentang Roh Kudus yang dapat dibagikan dari kegiatan tersebut:
Quotes: Edisi 228 part1
Orang yang diurapi Tuhan tidak perlu membalas kejahatan dengan kejahatan, karena itu bukan hak kita
~ Pdt. Vecky Mamentu STh.
Ringkasan Khotbah: Pengurapan Tuhan
Pengkhotbah: Pdt. Vecky Mamentu STh.
Minggu, 02 Juni 2019
Minggu, 02 Juni 2019
Samuel mengambil tabung tanduk yang berisi minyak itu dan mengurapi Daud di tengah-tengah saudara-saudaranya. Sejak hari itu dan seterusnya berkuasalah Roh TUHAN atas Daud. Lalu berangkatlah Samuel menuju Rama.
~ 1 Samuel 16:13
~ 1 Samuel 16:13
Ayat Berkat: Lukas 11:9
Oleh karena itu Aku berkata kepadamu: Mintalah, maka akan diberikan kepadamu; carilah, maka kamu akan mendapat; ketoklah, maka pintu akan dibukakan bagimu.
~ Lukas 11:9
Quotes: 02 Juni 2019
Orang yang berada dalam persimpangan jalan (keraguan) tidak akan mendapatkan apa-apa.
Pdt. Vecky Mamentu STh. ~ (Ibadah Umum, 26 Mei 2019)
Ringkasan Khotbah: Kepastian Kebenaran
Pengkhotbah: Pdt. Vecky Mamentu STh.
Minggu, 26 Mei 2019
Minggu, 26 Mei 2019
~ Lukas 24:36-49
Kematian Yesus telah mengubah pandangan murid-murid Yesus. Banyak mujizat yang telah dilakukan Yesus dalam 3 stengah tahun pelayanannya. Setelah peristiwa dahsyat yang mereka alami bersama Yesus tapi ternyata Yesus masuk dalam penderitaan, hal itu mengubah pandangan mereka terhadap Yesus. Awalnya mereka berpikir Yesus itu hebat, namun mereka melihat bagaimana Yesus menderita, Bahkan dalam peristiwa ini mereka menganggap Dia sebagai hantu (Luk. 24:37), mereka penuh kekecewaan, keraguan. Karena hal yang terjadi pada Yesus tidak sesuai dengan akal logika mereka.
Quotes: 28 Des. 2014
Ketika Tuhan Memulihkan keadaan rohani kita, pasti yang lainnya juga akan ikut pulih.
~ Pdt. Vecky Mamentu STh (Ibadah Umum, 28 Des. 2014)
Ayat Berkat: Roma 13:10
Kasih tidak berbuat jahat terhadap sesama manusia, karena itu kasih adalah kegenapan hukum Taurat.
~ Roma 13:10
Ringkasan Khotbah: Bertumbuh didalam kasih
Pengkhotbah: Pdt. Vecky Mamentu STh.
Minggu, 19 Mei 2019
Hal ini harus kamu lakukan, karena kamu mengetahui keadaan waktu sekarang, yaitu bahwa saatnya telah tiba bagi kamu untuk bangun dari tidur. Sebab sekarang keselamatan sudah lebih dekat bagi kita dari pada waktu kita menjadi percaya.
~ Roma 13:11
Minggu, 19 Mei 2019
Hal ini harus kamu lakukan, karena kamu mengetahui keadaan waktu sekarang, yaitu bahwa saatnya telah tiba bagi kamu untuk bangun dari tidur. Sebab sekarang keselamatan sudah lebih dekat bagi kita dari pada waktu kita menjadi percaya.
~ Roma 13:11
Surat Roma mempunyai nilai-nilai theologis yang mendalam, tema dari surat ini adalah bagaimana Tuhan membenarkan kita. Karena kebenaran manusia berbeda-beda, kita mempunyai sudut pandang masing-masing terhadap sesuatu, oleh sebab itu mari leburkan kebenaran kita dengan orang lain agar kita mengetahui kebenaran yang menyeluruh, leburkan kebenaran kita dengan Tuhan, agar kita dapat mengetahui kebenaran yang sejati.
Ayat Berkat: 2 Timotius 3:16
Segala tulisan yang diilhamkan Allah memang bermanfaat untuk mengajar, untuk menyatakan kesalahan, untuk memperbaiki kelakuan dan untuk mendidik orang dalam kebenaran.
~ 2 Timotius 3:16
Ringkasan Khotbah: Belajar dari sifat Merpati
Pengkhotbah: Pdm. Yoppie Sumele STh.
Minggu, 12 Mei 2019
"Lihat, Aku mengutus kamu seperti domba ke tengah-tengah serigala, sebab itu hendaklah kamu cerdik seperti ular dan tulus seperti merpati.
~ Matius 10:16
Minggu, 12 Mei 2019
"Lihat, Aku mengutus kamu seperti domba ke tengah-tengah serigala, sebab itu hendaklah kamu cerdik seperti ular dan tulus seperti merpati.
~ Matius 10:16
Kita berada di zaman yang berbeda dengan 10 tahun yang lalu, teknologi berkembang secara luar biasa. Tapi Tuhan mengutus kita seperti domba ditengah serigala, oleh karena itu kita membutuhkan kewaspadaan yang tinggi, karena serigala selalu mencari mangsa. Biarlah kita menjadi cerdik seperti ular dan tulus seperti merpati. Kenapa kita harus tulus seperti merpati? dalam empat injil merpati digambarkan sebagai lambang dari Roh Kudus, merpati adalah lambang kesetiaan, merpati tahu mana pasangannya. Anak Tuhan harus setia, orang yang menang adalah orang yang setia (Why 14:17).
Ayat Berkat: Ibrani 13:21-22
Maka Allah damai sejahtera, yang oleh darah perjanjian yang kekal telah membawa kembali dari antara orang mati Gembala Agung segala domba, yaitu Yesus, Tuhan kita, kiranya memperlengkapi kamu dengan segala yang baik untuk melakukan kehendak-Nya, dan mengerjakan di dalam kita apa yang berkenan kepada-Nya, oleh Yesus Kristus. Bagi Dialah kemuliaan sampai selama-lamanya! Amin.
~ Ibrani 13:21-22
Ringkasan Khotbah: Diperlengkapi lewat kebangkitan Yesus
Pengkhotbah: Pdt. Vecky Mamentu STh
Minggu, 5 Mei 2019
Maka Allah damai sejahtera, yang oleh darah perjanjian yang kekal telah membawa kembali dari antara orang mati Gembala Agung segala domba, yaitu Yesus, Tuhan kita, ...
~ Petrus 3:21-22
Minggu, 5 Mei 2019
Maka Allah damai sejahtera, yang oleh darah perjanjian yang kekal telah membawa kembali dari antara orang mati Gembala Agung segala domba, yaitu Yesus, Tuhan kita, ...
~ Petrus 3:21-22
Tujuan dari kekristenan itu adalah hidup untuk melayani Tuhan. Ditengah kondisi dunia yang kacau. Jangan kita menutup kebenaran Ilahi dengan logika. Tidak semua yang kita imani itu masuk akal, tapi belajarlah memahami rencana Tuhan dalam hidup kita. Hiduplah dalam kebenaran Tuhan. karena kalau kita hidup tanpa kebenaran, itu berarti kita hidup tanpa damai sejahtera. Perjuangan Yesus semata-mata untuk kita, semanya dilakukan untuk kita. Termasuk untuk memberikan kita damai sejahtera. Yes. 54:53.
Ayat Berkat: Filipi 3:10
Yang kukehendaki ialah mengenal Dia dan kuasa kebangkitan-Nya dan persekutuan dalam penderitaan-Nya, di mana aku menjadi serupa dengan Dia dalam kematian-Nya,
~ Filipi 3:10
Ringkasan Khotbah: Hati nurani yang murni
Pengkhotbah: Pdt. Vecky Mamentu STh
Minggu, 28 April 2019
~ Petrus 3:21-22
Minggu, 28 April 2019
~ Petrus 3:21-22
Hari paskah merupakan hari raya besar yang paling di ingat oleh Israel. Hari dimana bangsa ini Keluar dari mesir yang juga bagi kita Paskah merupakan hari dimana Tuhan membebaskan kita dari tekanan dosa yang membinasakan. Petrus menggambarkan arti dari baptisan itu sendiri, baptisan tidak hanya menanggalkan kenajisan-kenajisan jasmani/lahiria. Tujuan dari baptisan adalah untuk memohonkan hati nurani yang baik kepada Allah oleh kebangkitan Yesus Kristus.
Ayat Berkat: Markus 16:8b
Sesudah itu Yesus sendiri dengan perantaraan murid-murid-Nya memberitakan dari Timur ke Barat berita yang kudus dan tak terbinasakan tentang keselamatan yang kekal itu.
~ Markus 16:8b
Ringkasan Khotbah: Kuasa Kebangkitan Kristus
Pengkhotbah: Pdt. Vecky Mamentu STh
Minggu, 21 April 2019
~ Roma 1:2-4
Minggu, 21 April 2019
~ Roma 1:2-4
Paulus mengingatkan kembali tentang Injil. Kematian dan kebangkitan-Nya adalah rangkaian dari yang disebutkan Injil, Injil adalah berita yang menggembirakan sebab injil adalah kekuatan Allah yang menyelamatkan. Injil adalah kabar yang membahagiakan, ditengah kabar-kabar yang tidak baik injil itu datang, orang sangat antusias tapi juga ada pihak-pihak yang tidak suka dengan keadaan ini. Yesus dihambat dengan kebohongan-kebohongan. Herodes pun mencoba untuk menghalangi kedatangan-Nya, berpura-pura akan menyembah Yesus padahal dia berusaha membinasakan-Nya (Mat. 2:7-8, Mat. 2:16). Yesus bekerja memberitakan Injil dalam waktu yang singkat, tapi terjadi gebrakan yang luar biasa, orang-orang menyadari keadaannya, menyerahkan dirinya untuk diselamatkan.
Ayat Berkat: Filipi 2:1
Jadi karena dalam Kristus ada nasihat, ada penghiburan kasih, ada persekutuan Roh, ada kasih mesra dan belas kasihan,
~ Filipi 2:1
Ringkasan Khotbah: Mujahidin Kristus
Pengkhotbah: Pdt. DR. Yosia Lengkong
Minggu, 14 April 2019
~ Kolose 1:24 - 2:1
Minggu, 14 April 2019
~ Kolose 1:24 - 2:1
Mujahid artinya pejuang, pegumul. Bagaimana gaya pejuang Kristus? Dalam kamus arab Mujahid pekerjaannya adalah berjihad. Jihad artinya mengerahkan seluruh tenaganya. sampai terkuras seluruh tenaga. Mujahhid juga adalah pejuang sampai pada titik menderita karena terkuras seluruh tenaganya.
Ayat Berkat: Roma 8:28
Kita tahu sekarang, bahwa Allah turut bekerja dalam segala sesuatu untuk mendatangkan kebaikan bagi mereka yang mengasihi Dia, yaitu bagi mereka yang terpanggil sesuai dengan rencana Allah.
~ Roma 8:28
Ringkasan Khotbah: Pandanglah Yesus
Pengkhotbah: Pdt. Veky Mamentu STh.
Minggu, 07 April 2019
Pada Keesokan harinya Yohanes melihat Yesus datang kepadanya dan ia berkata "Lihatlah Anak domba Allah, yang menghapus dosa manusia.
~ Yohanes 1:29
Minggu, 07 April 2019
Pada Keesokan harinya Yohanes melihat Yesus datang kepadanya dan ia berkata "Lihatlah Anak domba Allah, yang menghapus dosa manusia.
~ Yohanes 1:29
Yohanes adalah seorang yang dipersiapkan oleh Tuhan untuk memperkenalkan Yesus. Sementara kondisi pada waktu itu adalah kondisi yang memprihatinkan, karena pada zaman itu terjadi kemerosotan rohani yang sangat dalam. Mereka hidup dalam kondisi transisi antara perjanjian lama dan perjanjian baru. Dimana kurang lebih 400 tahun Tuhan tidak berbicara pada bangsa ini. Mengakibatkan terjadi kemerosotan Rohani yang sangat dalam pada orang Israel.
Ayat Berkat: Amsal 11:24-25
Ada yang menyebar harta, tetapi bertambah kaya, ada yang menghemat secara luar biasa, namun selalu berkekurangan. Siapa banyak memberi berkat, diberi kelimpahan, siapa memberi minum, ia sendiri akan diberi minum.
~ Amsal 11:24-25
Ringkasan Khotbah: Memberi
Pengkhotbah: Pdt. Veky Mamentu STh.
Minggu, 31 Maret 2019
~ Lukas 6:38
Minggu, 31 Maret 2019
~ Lukas 6:38
Urusan memberi itu tidak mudah, tapi dalam pengajaran ini Yesus mengajarkan tentang memberi. latar belakang ayat ini adalah pada ayat 37, memberi kebanyakan dihubungkan dalam mamberi materi, tapi menabur bukan hanya dalam bentuk uang, tapi juga dalam bentuk perhatian kita, kepedulian kita, kasih kita. Menabur kebaikan tidak perlu anggaran, tapi ini bagian dari memberi, surat Galati mengatakan apa yang kita tabur itu yang kita tuai. Memberi adalah taburan. dan taburan itu tidak pernah susut, suatu taburan pasti akan menghasilkan buah yang berlipat ganda.
Ayat Berkat: Amsal 12:25
Kekuatiran dalam hati membungkukkan orang, tetapi perkataan baik menggembirakan dia
~ Amsal 12:25
Ringkasan Khotbah: Berakar didalam Tuhan
Pengkhotbah: Pdt. Veky Mamentu STh.
Minggu, 10 Maret 2019
~ Kolose 2:6-7
Minggu, 10 Maret 2019
~ Kolose 2:6-7
Orang yang sudah menerima Tuhan, dalam ayat ini diajak untuk hendaklah hidupmu tetap didalam Dia. Kita ditantang untuk tidak terpengaruh dengan keadaan yang datang menggoyahkan iman kita. Dalam Kolose ada orang-orang tertentu yang datang mempengaruhi ajaran-ajaran tentang kekristenan.
Ayat Berkat: Pengkhotbah 5:11
Enak tidurnya orang yang bekerja, baik ia makan sedikit maupun banyak; tetapi kekenyangan orang kaya sekali-kali tidak membiarkan dia tidur.
~ Pengkhotbah 5:11
Ringkasan Khotbah: Jalani hidup bersama Tuhan
Pengkhotbah: Pdt. Veky Mamentu STh.
Minggu, 17 Februari 2019
~ Markus 4:35-41
Minggu, 17 Februari 2019
~ Markus 4:35-41
Apapun posisi kita dalam gereja marilah kita bekerja dalam pekerjaan Tuhan. Karena Tuhan pun bekerja sampai sekarang. jangan malas, jangan lalai. Dalam perjalanan mereka kesebrang, Yesus memanfaatkan waktunya untuk tidur (istirahat). Yesus merupakan pekerja yang luar biasa, tapi Dia pun beristirahat.
Ayat Berkat :Roma 8:28
Kita tahu sekarang, bahwa Allah turut bekerja dalam segala sesuatu untuk mendatangkan kebaikan bagi mereka yang mengasihi Dia, yaitu bagi mereka yang terpanggil sesuai dengan rencana Allah.
~ Roma 8:28
Ringkasan Khotbah: Hak dan Kewajiban Anak Tuhan
Pengkhotbah: Pdt. Sance Nelwan-Manueke STh.
Minggu, 10 Februari 2019
“Haruslah engkau mengasihi TUHAN, Allahmu, dan melakukan dengan setia kewajibanmu terhadap Dia dengan senantiasa berpegang pada segala ketetapan-Nya, peraturan-Nya dan perintah-Nya.
~ Ulangan 11:1
Minggu, 10 Februari 2019
“Haruslah engkau mengasihi TUHAN, Allahmu, dan melakukan dengan setia kewajibanmu terhadap Dia dengan senantiasa berpegang pada segala ketetapan-Nya, peraturan-Nya dan perintah-Nya.
~ Ulangan 11:1
Sebagai anak-anak Tuhan terkadang kita hanya menuntut tentang hak kita, namun kita tidak melakukan kewajiban kita sebagai anak-anak Tuhan. Sebagai anak-anak Tuhan adalah suatu kewajiban kita untuk mengasihi Tuhan, setia dalam segala hal, setia beribadah, setia bayar perpuluhan, setia berkorban dan setia pikul salib.