Blog ini merupakan kumpulan warta jemaat yang diterbitkan pada GPdI Immanuel Rerer-satu beserta berita-berita yang terkait dalam perjalanan pelayanan dari GPdI Immanuel Rerer-satu. Semoga dapat menjadi berkat buat banyak orang.

[Event] Oikoumene Rerer Raya


di Gereja ~ Minggu, 08 Januari 2017

Puji Tuhan Ibadah Oikoumene Rerer Raya telah terlaksana dengan baik di GPdI Immanuel Rerer-satu. Dengan pembicara Pdt. Vecky Mamentu STh. yang berbicara tentang 3 sikap hati (Mat. 2:1-12), yaitu:


1) Hati yang terluka, berakibat mudah tersinggung dan terprofokasi, penuh kecurigaan dan mendendam.
2) Hati yang terbelenggu, terbelenggu oleh adat, politik dan kebutaan rohani. Senjata untuk melawan ini adalah dengan Doa dan Kasih.
3) Sikap hati yang terpikat, orang seperti ini mempu-nyai semangat, berani berkorban, tidak takut mati, tidak egois, selalu, punya terobosan, berjuang untuk visi yang positif dan punya sasaran. Banyak hambatan yang akan ditemui tapi Tuhan pasti selalu memberikan jalan keluar yang terbaik, bagi orang yang terpikat hatinya pada Tuhan bagaikan orang majus.



Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Postingan Populer

Spotify

Recent Posts